VPrisma = ( ½ at) X tinggi prisma. V Prisma = ( ½ 10. 8) X 12. V Prisma = (40) X 12. V Prisma = 480 cm 3. Jadi, volume prisma tersebut adalah 480 cm 3. Artikel Lainnya: Materi Persamaan Kuadrat dan Contoh Soalnya. Perlu diingat bahwa satuan dari besaran yang ada menjadi hal yang penting untuk dituliskan.
Rumus Volume PrismaRumus Volume Prisma Dan Contoh Soalnya – Perlu diketahui sebelumnya bahwa prisma berbeda dengan limas. Prisma merupakan bangun ruang yang mempunyai bentuk sisi alas dan atap sama. Nah, pada kesempatan kali ini akan membahas tentang rumus volume prisma beserta contoh soal berbagai macam jenis prisma, diantaranya yaitu prisma segitiga dan prisma segi empat, kubus, balok, dan tabung. Penamaan prisma tersebut tergantung pada sisi permukaan yang kongruen. Sehingga, untuk menghitung volume prisma juga kita perlu mengetahui rumus luas alas atau atap pada prisma adalah bangun tiga dimensi yang mempunyai bidang atap dan alas berbentuk segi-n kongruen. Sebagai contoh segi-3 prisma segitiga dan segi-4 prisma segi empat. Sementara untuk prisma dengan segi-n tak terhingga atau lingkaran sering disebut dengan tabung. Jarak antara bidang alas dan atap prisma adalah tinggi suatu prisma dasari oleh bidang sisi permukaan yang berbentuk kongruen. Berdasarkan bentuk alas dan atapnya, prisma dibedakan menjadi beberapa jenis, diantaranya yaitu sebagai berikut Prisma Segitiga, Prismsa segitiga adalah jenis dari bangun ruang prisma yang mempunyai sisi alas dan sisi atap berbentuk Segiempat, Prisma segiempat adalah adalah jenis prisma yang mempunyai sisi alas dan sisi atap berbentuk segi empat. Kubus dan balok merupakan contoh dari bentuk prisma Segilima, Prisma segilima adalah jenis prisma yang mempunyai sisi atap dan sisi alas berbentuk Segienam, Prisma segienam adalah jenis prisma yang mempunyai sisi alas dan sisi atap berbentuk Segi Tak Terhingga, Prisma juga mempunyai jenis sisi alas dan atap yang terbentuk dari segi-n berupa titik-titk tak terhingga atau lingkaran yang sering disebut dengan pun karakteristik prisma yang menjadi ciri-ciri prisma secara umum adalah sebagai berikut Mempunyai bentuk alas dan atap kongruen bentuk dan ukuran sama.Bentuk alas dan atap prisma adalah segi-n, misalnya segitiga, segiempat, segilima, dan seterusnya hingga segi tak tegak prisma berbentuk segi sisi prisma adalah n+2. Contoh prisma segitiga n + 2 = 3 + 2 = 5 sisi.Jumlah rusuk prisma adalah 3n. Contoh prisma segitiga 3 × 3 = 9 rusuk.Jumlah titik sudut prisma adalah 2n. Contoh prisma segitiga 2 × 3 = 6 titik sudut.Secara umum, untuk menghitung volume pada prisma adalah luas alas × Prisma = Luas Alas × TinggiDari rumus di atas, kita dapat menjabarkannya untuk menghitung volume pada prisma segitiga, prisma segi empat, dan prisma segi-n tak terhingga tabung.A. Rumus Volume Prisma SegitigaUntuk menghitung volume prisma segitiga, kita harus mengetahui cara mencari luas segitiga. Rumus luas segitiga adalah 1/2 x alas x tinggi. Dengan begitu, rumus untuk menghitung volume prisma segitiga adalah sebagai berikutVolume Prisma Segitiga = 1/2 × alas segitiga × tinggi segitiga × tinggi prismaContoh Soal PembahasanSebuah benda berbentuk prisma segitiga mempunyai tinggi 20 cm, panjang bidang alas 10 cm dan tinggi bidang alas 15 cm. Hitunglah berapa volume benda tersebut!Diketahui Alas segitiga = 10 cmTinggi segitiga = 15 cmTinggi prisma = 20 cmDitanya Volume prisma segitiga V?PenyelesaianV = luas alas × tinggiV = 1/2 × alas segitiga × tinggi segitiga × tinggi prismaV = 1/2 × 10 × 15 × 20V = 1/2 × 3000V = 1500 cm³Jadi, volume prisma segitiga tersebut adalah 1500 Rumus Volume Prisma Segi EmpatUntuk menghitung volume prisma segiempat, kita harus mengetahui cara menghitung luas bangun-bangun segi empat seperti persegi, persegi panjang, belah ketupat, trapesium, jajar genjang, dan layang-layang. Berikut merupakan kumpulan rumus volume prisma segi Segi EmaptRumus VolumePrisma Segi Empat PersegiV = sisi × sisi × tinggi prismaPrisma Segi Empat Persegi PanjangV = panjang × lebar × tinggi prismaPrisma Segi Empat Belah KetupatV = 1/2 × d1 × d2 × tinggi prismaPrisma Segi Empat TrapesiumV = [1/2 × jumlah sisi sejajar × tinggi trapesium] × tinggi prismaPrisma Segi Empat Jajar GenjangV = alas jajar genjang × tinggi jajar genjang × tinggi prismaPrisma Segi Empat Layang-layangV = 1/2 × d1 × d2 × tinggi prismaContoh Soal PembahasanSebuah benda berbentuk prisma segi empat belah ketupat mempunyai tinggi 10 cm, panjang diagonal alasnya masing-masing adalah 5 cm dan 8 cm. Hitunglah berapa volume benda tersebut!DiketahuiDiagonal 1 = 5 cmDiagonal 2 = 8 cmTinggi prisma = 10 cmDitanyaVolume prisma belah ketupat V?PenyelesaianV = Luas alas × TinggiV = 1/2 × d1 × d2 × tinggi prismaV = 1/2 × 5 × 8 × 10V = 20 × 10V = 200 cm³Jadi, volume prisma benda tersebut adalah 200 Rumus Volume Prisma Segi Tak TerhinggaUntuk menghitung volume prisma dengan segi-n tak terhingga tabung, kita harus mengetahui rumus luas lingkaran. Rumus luas lingkaran adalah π × r². Dengan begitu, rumus untuk menghitung volume prisma segi-n tak terhingga atau tabung adalah sebagai berikutVolume Prisma Segi Tak Terhingga = π × r² × tinggi prismaContoh Soal PembahasanSebuah benda berbentuk prisma dengan sisi alas lingkaran memiliki jari-jari 7 cm. Jika tinggi prisma adalah 10 cm, hitunglah berapa volume benda berbentuk prisma tersebut!Diketahui Jari-jari lingkaran = 7 cmTinggi prisma = 10 cmDitanya Volume tabung V?PenyelesaianV = luas alas × tinggiV = π × r² × tinggi prismaV = 22/7 × 7² × 10V = 22/7 × 49 × 10V = 154 × 10V = 1540 cm³Jadi, volume benda berbetuk prisma tersebut adalah 1540 pembahasan mengenai rumus volume prisma dan contoh soalnya. Semoga bermanfaat dalam mempelajari bangun ruang Lagi Rumus Volume Kubus Dan Contoh SoalnyaRumus Volume Balok Dan Contoh SoalnyaRumus Volume Limas Dan Contoh SoalnyaRumus Volume Tabung Dan Contoh SoalnyaRumus Volume Kerucut Dan Contoh SoalnyaRumus Volume Bola Dan Contoh Soalnya
Volumeprisma adalah besaran prisma yang diukur dengan unit kubik. Rumus yang digunakan untuk menghitung volume prisma adalah: Rumus Volume Prisma (V) = Luas Alas × Tinggi
You are here Home / rumus matematika / Rumus Prisma Volume, Luas Permukaan dan Tinggi Prisma Rumus Prisma Volume, Luas Permukaan dan Tinggi Prisma –Hi sobat, jumpa lagi dengan rumushitung nih. Pada kesempatan kali ini kita akan sama-sama belajar mengenai prisma, mulai dari pengertiannya, jenis-jenis prisma, rumus volume, rumus luas permukaan prisma. Yuk simak penjelasan lengkap mengenai materi kali ini.. Pengertian Prisma Prisma adalah sebuah bangun ruang yang dibatasi oleh sisi alas dan sisi atas yang berbentuk bangun segi-n dan dipisahkan oleh sisi-sisi tegak berbentuk segi empat. Sisi atas dan juga sisi alas prisma bersifat kongruen, yakni kedua sisi tersebut mempunyai bentuk dan ukuran yang sama. Bentuk sisi atas dan sisi alas pada prisma berupa segi-n, contohnya segi-3 Prisma segitiga dan segi 4 prisma segi empat. prisma segi empat juga kita kenal sebagai kubus dan balok. Kita bisa menjumpai ada beberapa barang dalam kehidupan sehari-hari yang berbentuk prisma. seperti coklat batangan prisma segitiga dan kulkas segi empat. Tapi sebelum mempelajari rumus volume prisma dan luas permukaan prisma, ada baiknya sobat memahami jenis-jenis prisma. Jenis-jenis Prisma Prisma merupakan salah satu bangun ruang yang mempunyai beberapa jenis yang dibedakan menurut sisi alas dan sisi atasnya. Berikut ini merupakan jenis-jenis prisma dan sifat-sifatnya.. Prisma Segitiga Prisma segitiga yaitu prisma yang mempunyai sisi alas dan sisi atas yang bentuknya segitiga, dan mempunyai sisi tegak yang bentuknya persegi panjang. Sifat-sifat dari prisma segitiga diantaranya yakni Mempunyai 5 buah sisi, Mempunyai 9 buah rusuk, dan Mempunyai 6 buah titik sudut. Yuk Belajar Rumus Volume dan Luas kerucut Lengkap dengan Contoh Soalnya! Prisma Segi Empat Prisma segi empat yaitu prisma yang mempunyai sisi atas dan sisi alas yang berbentuk segi empat Persegi panjang, trapesium, jajar genjang, belah ketupat, dan layang-layang, dan juga mempunyai sisi tegak yang berbentuk persegi panjang. Berikut adalah beberapa sifat-sifat pada prisma segi empat; Mempunyai 6 buah sisi Mempunyai 12 buah rusuk Mempunyai 8 titik sudut. Prisma Segi Lima Prisma segi lima yaitu prisma yang mempunyai sisi atas dan sisi alas yang bentuknya segi lima, dan juga mempunyai sisi tegak yang berbentuk persegi panjang. Berikut adalah beberapa sifat pada segi lima; Mempunyai 7 buah sisi, Mempunyai 15 buah rusuk, dan Mempunyai 10 buah titik sudut Prisma Segi Enam Prisma segi enam yaitu, prisma yang mempunyai sisi atas dan sisi alas yang bentuknya segi enam, dan juga mempunyai sisi tegak yang bentuknya persegi panjang. Berikut adalah beberapa sifat-sifat pada segi enam; Mempunyai 8 buah sisi, Mempunyai 18 buah rusuk, dan Mempunyai 12 buah titik sudut Luas Layang-Layang Pengertian, Rumus, Turunan, dan Contoh Soal Rumus Volume Prisma Volume prisma yaitu besaran prisma yang dihitung menggunakan unit kubik. Berikut ini adalah rumus yang dipakai untuk menghitung volume prisma Rumus Volume Prisma V = Luas Alas x Tinggi Karena sisi alas pada prisma bisa saja mempunyai bentuk yang berbeda, maka kita juga perlu mengetahui rumus luas bangun datar . Berikut adalah beberapa daftar rumus luas bangun datar Luas Segitiga 1/2 x alas x tinggi Luas Persegi sisi x sisi Luas Persegi Panjang panjang x lebar Luas Belah Ketupat 1/2 x diagonal 1 x diagonal 2 Luas Trapesium 1/2 x sisi sejajar 1 + sisi sejajar 2 x 2 Luas Jajar Genjang alas x tinggi Luas Layang -layang 1/2 x diagonal 1 x diagonal 2 Contoh Soal Cara Menghitung Volume Prisma Diketahui, sebuah prisma mempunyai tinggi 22 cm. Panjang sisi sejajar trapesium masing-masing adalah 12 cm dan 16 cm, jika tinggi trapesium 18 cm . Berapakah volume prisma tersebut? Penyelesaian V = Luas alas x tinggi V = 1/2 x sisi sejajar 1 + sisi sejajar 2 x tinggi trapesium x tinggi prisma V = 1/2 x 12 + 16 x 18 x 22 V = 1/2 x 28 x 18 x 22 V = 5544 cm³ Jadi, volume prisma tersebut adalah 5544 cm³ Rumus Tabung Volume Tabung & Luas Permukaan Tabung + Contoh Soal Rumus Luas Permukaan Prisma Luas permukaan prisma yaitu jumlah seluruh sisi pada prisma. Rumus yang bisa dipakai untuk menghitung luas permukaan prisma Rumus Luas Permukaan Prisma L = 2 x Luas Alas + Keliling Alas x Tinggi Karena sisi alas prisma mempunyai beberapa macam bentuk, maka kita juga perlu mengetahui rumus luas dan keliling bangun datar. Karena rumus luas sudah kita pelajari, maka kita lanjut ke rumus keliling pada bangun datar berikut Keliling Segitiga sisi 1 + sisi 2 + sisi 3 Keliling Persegi 4 × sisi Keliling Persegi Panjang 2 panjang + lebar Keliling Belah Ketupat 4 × sisi Keliling Trapesium sisi 1 + sisi 2 + sisi 3 + sisi 4 Keliling Jajar Genjang 2 sisi sejajar 1 + sisi sejajar 2 Keliling Layang-Layang sisi 1 + sisi 2 + sisi 3 + sisi 4 Contoh soal menghitung Luas Permukaan Prisma Jika Sebuah prisma segitiga siku-siku mempunyai tinggi 9 cm. Sedangkan panjang sisi alasnya 6 cm, sisi tingginya 8 cm dan sisi miringnya 10 cm. Berapakah luas permukaan prisma segitiga siku-siku tersebut? Penyelesaian L = 2 x Luas Alas + Keliling Alas x Tinggi L = 2 x 1/2 x alas segitiga x tinggi segitiga + s + s + s x Tinggi L = 2 x 1/2 x 6 x 8 + 6 + 8 + 10 x 9 L = 2 x 24 + 24 x 9 L = 48 + 216 L = 264 cm² Jadi, luas permukaan prisma segitiga siku-siku adalah 264 cm² Rumus Luas Persegi, Pengertian, dan Contoh Soal Rumus Mencari Tinggi Prisma Untuk mencari tinggi prisma yang telah diketahui volumenya, kita bisa menggunakan rumus; Rumus TInggi Prisma t = Volume Luas Alas Contoh Soal Cara Menghitung Tinggi Prisma Diketahui volume prisma segitiga adalah 2640 cm³. Jika panjang sisi alas segitiga adalah 24 cm dan tingginya 20 cm. berapakah tinggi prisma tersebut? Penyelesaian t = Volume Luas Alas t = 2640 1/2 x 24 x 20 t = 2640 240 t = 11 xm Jadi, tinggi prisma tersebut adalah 11 cm Demikianlah sobat, sedikit materi mengenai cara menghitung volume, luas permukaan dan prisma. Semoga materi kali ini bermanfaat, dan sampai jumpa lagi di kesempatan yang lain. 😀😀😀
RumusPrisma: Volume, Luas Permukaan dan Tinggi Prisma -Hi sobat, jumpa lagi dengan rumushitung nih. Pada kesempatan kali ini kita akan sama-sama belajar mengenai prisma, mulai dari pengertiannya, jenis-jenis prisma, rumus volume, rumus luas permukaan prisma. Yuk simak penjelasan lengkap mengenai materi kali ini.. Pengertian Prisma
Pengertian dan Rumus Vulume PrismaRumus dan Cara Menghitung Volume Prisma Tegak Segitiga dan Segiempat serta Contoh Soal dan Pembahasan Super Lengkap. Menghitung volume prisma sebenarnya sangat sederhana, karena cukup menghitung luas alas kemudian kalikan dengan tinggi prisma. Sederhana sekali bukan? Hanya saja prisma memiliki bentuk alas yang sangat beraneka ragam seperti segitiga siku-siku, segitiga sama kaki, segitiga sama sisi, persegi, persegi panjang, belah ketupat, dan lain-lain. Untuk itu adik-adik diharapkan sudah menguasai bangun datar segitiga, bangun datar segiempat, dan Teorema dan Tripel Pythagoras. Lihat linknya di bawah postingan! Volume Prisma $V = L_a \times t$ $V → volume\ prisma$ $L_a → luas\ alas\ prisma$ $t → tinggi\ prisma$ Supaya lebih paham tentang rumus dan cara menghitung volume prisma, silahkan pelajari contoh soal dan pembahasan Soal dan Pembahasan Volume PrismaContoh Soal nomor 1 Sebuah prisma mempunyai alas persegi dengan panjang sisi alas 8 cm. Jika tinggi prisma 12 cm, maka volume prisma tersebut adalah . . . . $cm^3$ A. 876 B. 867 C. 768 D. 687 [Rumus dan cara menghitung volume prisma] Pembahasan Perhatikan gambar prisma dengan alas persegi di bawah! Alas prisma adalah persegi ABCD. Tinggi prisma adalah AE. $\begin{align} L_a &= &= 64\ cm^2\\ \\ V &= L_a \times t\\ &= &= 768\ cm^3\\ \end{align}$ Contoh Soal nomor 2 Sebuah prisma tegak segiempat mempunyai panjang, lebar, dan tinggi dengan perbandingan 4 3 5. Jika luas alas prisma tersebut 300 $cm^2$, maka volume prisma tersebut adalah . . . . $cm^3$ A. B. C. D. [Rumus dan cara menghitung volume prisma] Pembahasan Misalkan $\begin{align} p &= 4n\\ l &= 3n\\ t &= 5n\\ \\ L_a &= 300 &= 300 &= 12n^2\\ n^2 &= 25\\ n &= 5\\ \\ p &= &= 20\ cm\\ l &= &= 15\ cm\\ t &= &= 25\ cm\\ \\ V &= L_a \times t\\ &= 300 \times 25\\ &= cm^3\\ \end{align}$ jawab C. Contoh Soal nomor 3 Sebuah prisma tegak segiempat dengan alas berbentuk persegi. Jika luas permukaan prisma tersebut 680 $cm^2$ dan tinggi prisma 12 cm, maka volume prisma tersebut adalah . . . . $cm^3$ A. 800 B. C. D. [Rumus dan cara menghitung volume prisma] Pembahasan Luas Permukaan Prisma L adalah dua kali luas alas $L_a$ + keliling alas dikali tinggi $t$. Sedangkan luas alas adalah panjang sisi alas $s$ dikali panjang sisi alas $s$ dan keliling alas adalah empat kali panjang sisi alas $s$. $\begin{align} L &= 2 \times L_a + K_a \times t\\ 680 &= 2 \times s \times s + 4s \times 12\\ 680 &= 2s^2 + 48s\\ 0 &= 2s^2 + 48s - 680\\ 0 &= s^2 + 24s - 340\\ 0 &= s - 10s + 34\\ s &= 10\ cm\\ s &= -34 → tidak\ memenuhi\\ \\ V &= L_a \times t\\ &= s^2 \times t\\ &= 10^2 \times 12\\ &= 100 \times 12\\ &= cm^3\\ \end{align}$ jawab B. Contoh Soal nomor 4 Sebuah prisma tegak segitiga mempunyai alas dengan panjang sisi-sisi 5 cm, 12 cm, dan 13 cm. Jika tinggi prisma 20 cm maka volume prisma tersebut adalah . . . . $cm^3$. A. 300 B. 400 C. 500 D. 600 [Rumus dan cara menghitung volume prisma] Pembahasan Alas berbentuk segitiga dan berdasarkan ukuran sisi-sisinya kita tahu bahwa alasnya adalah segitiga siku-siku. Perhatikan gambar di bawah! $\begin{align} L_a &= \ &= 30\\ \\ V &= L_a \times t\\ &= 30 \times 20\\ &= 600\ cm^3\\ \end{align}$ jawab D. Contoh Soal nomor 5 Sebuah prisma tegak segitiga mempunyai alas segitiga sama sisi dengan panjang sisi 12 cm. Jika panjang rusuk tegak prisma $10\sqrt{3}$ cm, dan ke dalam prisma dimasukkan gula pasir yang beratnya 1,25 kg/liter, maka berat gula pasir yang dapat ditampung oleh prisma tersebut adalah . . . . A. 1,25 kg B. 1,35 kg C. 1,52 kg D. 1,65 kg [Rumus dan cara menghitung volume prisma] Pembahasan Perhatikan gambar prisma di bawah! Perhatikan segitiga sama sisi ABC ! $\begin{align} CP^2 &= BC^2 - BP^2\\ &= 12^2 - 6^2\\ &= 144 - 36\\ &= 108\\ CP &= \sqrt{108}\\ &= \sqrt{ &= 6\sqrt{3}\\ \\ L_a &= \ &= \ &= 36\sqrt{3}\\ \\ V &= L_a \times t\\ &= 36\sqrt{3} \times 10\sqrt{3}\\ &= &= 1080\ cm^3\\ &= \dfrac{1080}{1000}\ liter\\ &= 1,08\ liter\\ \\ Berat &= 1,08\ \cancel{liter} \times 1,25\ \dfrac{kg}{\cancel{liter}}\\ &= 1,35\ kg\\ \end{align}$ jawab B. Contoh Soal nomor 6 Sebuah prisma tegak mempunyai alas belah ketupat dengan panjang diagonal-diagonalnya 16 cm dan 20 cm. Jika tinggi prisma 25 cm, maka volume prisma tersebut adalah . . . . $cm^3$. A. B. C. D. [Rumus dan cara menghitung volume prisma] Pembahasan $\begin{align} L_a &= \ &= \ &= 160\ cm^2\\ \\ V &= L_a \times t\\ &= 160 \times 25\\ &= cm^3\\ \end{align}$ jawab B. Contoh Soal nomor 7 Sebuah prisma tegak alasnya berbentuk belah ketupat dengan panjang diagonal 12 cm dan 16 cm. Jika luas seluruh permukaan prisma 392 $cm^2$, volume prisma adalah . . . . $cm^3$. A. 392 B. 480 C. 584 D. 960 [Rumus dan cara menghitung volume prisma] Pembahasan Perhatikan gambar di bawah! Perhatikan segitiga AOB ! Dengan tripel Pythagoras didapat AB = 10 cm, sehingga keliling alas $K_a$ prisma dapat dihitung. $\begin{align} K_a &= &= 40\ cm\\ \\ L_a &= \ &= \ &= 96\ cm^2\\ \end{align}$ Luas Permukaan Prisma L $\begin{align} L &= 2 \times L_a + K_a \times t\\ 392 &= 2 \times 96 + 40 \times t\\ 392 &= 192 + 40t\\ 40t &= 392 - 192\\ 40t &= 200\\ t &= 5\ cm\\ \\ V &= L_a \times t\\ &= 96 \times 5\\ &= 480\ cm^3\\ \end{align}$ jawab B. Contoh Soal nomor 8 Panjang diagonal alas sebuah prisma yang berbentuk layang-layang adalah 12 cm dan 30 cm. Jika tinggi prisma 25 cm, volume prisma adalah . . . . $cm^3$. A. B. C. D. [Rumus dan cara menghitung volume prisma] Pembahasan $\begin{align} L_a &= \ &= \ &= 180\ cm^2\\ \\ V &= L_a \times t\\ &= 180 \times 25\\ &= cm^3\\ \end{align}$ jawab C. Contoh Soal nomor 9 Perhatikan gambar prisma berikut! Jika panjang EF = 8 cm, AB = 16 cm, BF = 17 cm, dan BC = 9 cm. Volume prisma adalah . . . . $cm^3$. A. 864 B. C. D. [Rumus dan cara menghitung volume prisma] Pembahasan Prisma pada gambar di atas adalah prisma dengan alas trapesium siku-siku ABFE. Untuk menghitung volume, kita harus hitung luas trapesium ABFE terlebih dahulu. Tinggi prisma t adalah AD = BC = 9 cm. Perhatikan gambar trapesium ABFE di bawah! Dengan teorema atau tripel Pythagoras didapat FP = 15 cm. AE = FP = 15 cm. Luas trapesium ABFE alas $\begin{align} L_a &= \dfrac12AB + EF \times AE\\ &= \dfrac1216 + 8 \times 15\\ &= \dfrac12 \times 24 \times 15\\ &= 180\ cm^2\\ \\ V &= L_a \times t\\ &= 180 \times 9\\ &= cm^3\\ \end{align}$ jawab D. Contoh Soal nomor 10 Diketahui prisma tegak dengan tinggi 17 cm dan alasnya berbentuk jajargenjang. Jika alas jajargenjang 12 cm dan tinggi 9 cm, volume prisma adalah . . . . $cm^3$. A. 612 B. 918 C. D. [Rumus dan cara menghitung volume prisma] Pembahasan Perhatikan gambar prisma di bawah! Alas prisma adalah jajargenjang ABCD. Dengan begitu kita bisa menghitung luas alas prisma. $\begin{align} L_a &= &= &= 108\ cm^2\\ \\ V &= L_a \times t\\ &= 108 \times 17\\ &= cm^3\\ \end{align}$ jawab C. Contoh Soal nomor 11 Sebuah prisma dengan alas berbentuk belah ketupat yang kelilingnya 52 cm dan panjang salah satu diagonalnya 10 cm. Jika luas selubung prisma $cm^2$, maka volume prisma tersebut adalah . . . . $cm^3$. A. B. C. D. [Rumus dan cara menghitung volume prisma] Pembahasan Perhatikan gambar prisma di bawah! Belah ketupat memiliki empat sisi yang sama panjang. Karena keliling diketahui 52 cm, maka panjang sisi-sisi belah ketupat adalah 13 cm lihat gambar. Salah satu diagonal misalkan BD = 10 cm, sehingga OB = 5 cm. Lihat segitiga AOB, dengan teorema atau tripel Pythagoras didapat panjang OA = 12 cm. Berarti AC atau diagonal yang lain sama dengan 24 cm. Karena panjang diagonal-diagonal sudah didapat, maka luas alas prisma bisa dicari. Luas Selubung Prisma LSP $\begin{align} LSP &= K_a \times t\\ 1040 &= 52 \times t\\ t &= 20\ cm\\ \\ L_a &= \ &= \ &= 120\ cm^2\\ \\ V &= L_a \times t\\ &= 120 \times 20\\ &= cm^3\\ \end{align}$ jawab C. Contoh Soal nomor 12 Sebuah prisma tegak mempunyai alas segienam beraturan yang panjang sisinya 12 cm. Jika tinggi prisma 16 cm, maka volume prisma tersebut adalah . . . . $A.\ cm^3$ $B.\ cm^3$ $C.\ cm^3$ $D.\ cm^3$ [Rumus dan cara menghitung volume prisma] Pembahasan Luas alas prisma segienam beraturan $\begin{align} L_a &= \dfrac32s^2\sqrt{3}\\ &= \ &= \ &= 216\sqrt{3}\ cm^2\\ \\ V &= L_a \times t\\ &= 216\sqrt{3} \times 16\\ &= cm^3\\ \end{align}$ jawab A. Demikianlah pembahasan tentang rumus dan cara menghitung volume prisma serta contoh soal dan pembahasan, semoga bermanfaat. BACA JUGA 1. Teorema dan Tripel Pythagoras 2. Bangun Datar Segitiga 3. Bangun Datar SegiempatSHARE THIS POST
Prismatersebut dapat digambarkan seperti berikut. (i) Luas permukaan prisma. Untuk dapat mengetahui luas permukaan prisma, maka perlu mengetahui panjang sisi-sisi layang-layang. Dengan menggunakan rumus teorema Pythagoras, maka panjang adalah. Panjang merupakan bilangan positif sehingga panjang adalah .
Rumus Prisma Volume, Luas Permukaan dan Tinggi PrismaRumus Prisma Volume, Luas Permukaan dan Tinggi Prisma – Sebelumnya telah dibahas secara lengkap apa itu prisma, pada kesempatan kali ini akan dilanjutkan dengan mempelajari rumus prisma, yang meliputi rumus volume prisma, rumus luas permukaan prisma dan rumus tinggi PrismaPrisma adalah bangun ruang yang dibatasi oleh sisi alas dan sisi atas berbentuk bangun segi-n yang dipisahkan oleh sisi-sisi tegak berbentuk segi empat. Sisi alas dan sisi atas prisma bersifat kongruen, artinya kedua sisi tersebut memiliki bentuk dan ukuran sisi alas dan sisi atas prisma berupa bangun segi-n, sebagai contoh segi-3 prisma segitiga dan segi-4 prisma segi empat. Prisma dengan segi-4 berbentuk persegi dan persegi panjang disebut juga dengan kubus dan kehidupan sehari-hari, banyak benda yang memiliki bentuk prisma, misalnya coklat batang prisma segitiga dan kulkas prisma segi empat. Nah, sebelum mempelajari rumus volume prisma dan luas permukaan prisma, sebaiknya kita memahami jenis-jenis PrismaPrisma merupakan bangun ruang yang memiliki beberapa jenis berdasarakan sisi alas dan sisi atasnya. Berikut merupakan jenis-jenis prisma dan SegitigaPrisma segitiga adalah prisma yang memiliki sisi alas dan sisi atas berbentuk segitiga, serta memiliki sisi tegak yang berbentuk persegi panjang. Sifat-sifat prisma segitiga antara lainMemiliki 5 buah sisiMemiliki 9 buah rusukMemiliki 6 buah titik sudutPrisma Segi EmpatPrisma segi empat adalah prisma yang memiliki sisi alas dan sisi atas berbentuk segi empat persegi, persegi panjang, trapesium, jajar genjang, belah ketupat, layang-layang, serta memiliki sisi tegak yang berbentuk persegi panjang. Sifat-sifat prisma segi empat antara lainMemiliki 6 buah sisiMemiliki 12 buah rusukMemiliki 8 buah titik sudutPrisma Segi LimaPrisma segi lima adalah prisma yang memiliki sisi alas dan sisi atas berbentuk segi lima, serta memiliki sisi tegak yang berbentuk persegi panjang. Sifat-sifat prisma segi lima antara lainMemiliki 7 buah sisiMemiliki 15 buah rusukMemiliki 10 buah titik sudutPrisma Segi EnamPrisma segi enam adalah prisma yang memiliki sisi alas dan sisi atas berbentuk segi enam, serta memiliki sisi tegak yang berbentuk persegi panjang. Sifat-sifat prisma segi enam antara lainMemiliki 8 buah sisiMemiliki 18 buah rusukMemiliki 12 buah titik sudutVolume prisma adalah besaran prisma yang diukur dengan unit kubik. Rumus yang digunakan untuk menghitung volume prisma adalahRumus Volume Prisma V = Luas Alas × TinggiKarena sisi alas prisma memiliki berbagai macam bentuk, maka kita juga harus memahami rumus luas bangun datar. Ada pun daftar rumus luas bangun datar, yaitu sebagai berikutLuas Segitiga½ × alas × tinggiLuas Persegisisi × sisiLuas Persegi Panjangpanjang × lebarLuas Belah Ketupat½ × diagonal 1 × diagonal 2Luas Trapesium½ × sisi sejajar 1 + sisi sejajar 2 × tinggiLuas Jajar Genjangalas × tinggiLuas Layang-Layang½ × diagonal 1 × diagonal 2Contoh Soal Cara Menghitung Volume PrismaSebuah prisma trapesium mempunyai tinggi 15 cm. Panjang sisi sejajar trapesium masing-masing adalah 5 cm dan 8 cm, sedangkan tinggi trapesium 10 cm. Berapa volume prisma trapesium tersebut?PenyelesaianV = Luas alas × TinggiV = [½ × sisi sejajar 1 + sisi sejajar 1 × tinggi trapesium] × Tinggi prismaV = [½ × 5 + 8 × 10]V = ½ × 130 × 15V = 975 cm³Jadi, volume prisma trapesium adalah 975 Luas Permukaan PrismaLuas permukaan prisma adalah jumlah seluruh luas sisi prisma. Rumus yang digunakan untuk menghitung luas permukaan prisma adalahRumus Luas Permukaan Prisma L = 2 × Luas Alas + Keliling Alas × TinggiKarena sisi alas prisma memiliki berbagai macam bentuk, maka kita juga harus memahami rumus luas dan keliling bangun datar. Rumus luas bangun datar dapat dilihat pada tabel di atas, sedangkan rumus keliling bangun datar, yaitu sebagai berikutKeliling Segitigasisi 1 + sisi 2 + sisi 3Keliling Persegi4 × sisiKeliling Persegi Panjang2 panjang + lebarKeliling Belah Ketupat4 × sisi Keliling Trapesiumsisi 1 + sisi 2 + sisi 3 + sisi 4Keliling Jajar Genjang2 sisi sejajar 1 + sisi sejajar 2Keliling Layang-Layang sisi 1 + sisi 2 + sisi 3 + sisi 4 Contoh Soal Cara Menghitung Luas Permukaan PrismaSebuah prisma segitiga siku-siku mempunyai tinggi 10 cm. Panjang sisi alasnya adalah 3 cm, sisi tinggi 4 cm, dan sisi miringnya 5 cm. Berapa berapa luas permukaan prisma segitiga siku-siku tersebut?PenyelesaianL = 2 × Luas Alas + Keliling Alas × TinggiL = [2 × ½ × alas segitiga × tinggi segitiga] + [s + s + s × Tinggi]L = [2 × ½ × 3 × 4] + [3 + 4 + 5 × 10]L = 2 × 6 + 12 × 10L = 12 + 120L = 132 cm²Jadi, luas permukaan prisma segitiga siku-siku adalah 132 Mencari Tinggi PrismaUntuk mencari tinggi prisma yang telah diketahui volumenya, kita dapat menggunakan rumusRumus Tinggi Prisma t = Volume Luas AlasContoh Soal Cara Menghitung Tinggi PrismaDiketahui volume prisma segitiga adalah 200 cm³. Panjang sisi alas segitiga adalah 5 cm dan tinggi segitiga adalah 4 cm. Berapakah tinggi prisma tersebut?Penyelesaiant = Volume Luas Alast = 200 ½ × 5 × 4t = 200 10t = 20 cmJadi, tinggi prisma adalah 20 pembahasan mengenai cara menghitung volume, luas permukaan dan tinggi prisma. Semoga Juga Rumus Bola Rumus Volume Bola dan Luas Permukaan BolaRumus Tabung Volume Tabung & Luas Permukaan TabungRumus Kerucut Volume dan Luas Permukaan + Contoh SoalRumus Limas Volume Limas dan Luas Permukaan LimasRumus Balok Rumus Volume dan Luas Permukaan BalokRumus Kubus Rumus Volume dan Luas Permukaan Kubus
Rumusluas layang-layang. Secara sistematis, rumus luas layang-layang dituliskan seperti di bawah ini. L = 1/2 x diagonal 1 x diagonal 2. Mengacu pada gambar layang-layang di atas, rumus luas layang-layang dapat dituliskan menjadi, L = 1/2 x AC x BD. Untuk memahami cara menghitung luas layang-layang, simak contoh soal beserta penyelesaiannya di bawah ini.
Postingan ini membahas 8 contoh soal cara menghitung volume prisma dan pembahasannya + jawaban. Rumus volume prisma dapat diperoleh dengan cara membagi sebuah balok menjadi dua bagian yang sama. Jadi balok dipotong menurut bidang BDHF maka akan diperoleh dua prisma segitiga yang kongruen seperti ditunjukkan gambar dibawah. Jadi rumus volume prisma sebagai volume prismaRumus volume prisma diatas diturunkan dengan cara dibawah ini.→ Volume prisma = 12 x volume balok → Volume prisma = 12 x AB x BC x FB → Volume prisma = 12 x Luas ABCD x FB → Volume prisma = Luas ABD x FB → Volume prisma = Luas alas x TinggiContoh soal 1Contoh soal volume prisma nomor 1Volume dari prisma disamping adalah …A. cm3B. cm3C. cm3D. cm3PembahasanDengan menggunakan rumus volume prisma diperoleh hasil sebagai berikut.→ V = Luas alas x Tinggi → V = Luas ABE x BC → V = 12 x 40 cm x 30 cm x 40 cm = cm3Soal ini jawabannya soal 2Alas sebuah prisma berbentuk segitiga sama kaki dengan panjang sisi alas 10 cm dan panjang sisi kakinya 13 cm. Maka volume prisma tersebut jika tingginya 15 cm adalah …A. 720 cm3B. 800 cm3C. 750 cm3D. 900 cm3Pembahasan→ V = Luas alas x Tinggi → V = Luas segitiga sama kaki x Tinggi → V = 12 x 10 cm x √132 – 52 cm x 15 cm → V = 5 cm x 12 cm x 15 cm = 900 cm3Soal ini jawabannya soal 3Alas suatu prisma tegak segitiga beraturan adalah segitiga samasisi. Panjang sisi alas dan tinggi prisma tersebut adalah 6 cm. Volume prisma adalah …A. 1 √ 3 cm3 B. 27 √ 3 cm3 C. 36 √ 2 cm3 D. 54 √ 3 cm3Pembahasan→ V = Luas alas x Tinggi → V = Luas segitiga sama sisi x Tinggi → V = 12 x 6 cm x √62 – 32 cm x 6 cm → V = 3 cm x 3 √ 3 cm x 6 cm = 54 √ 3 cm3Soal ini jawabannya soal 4Sebuah prisma alasnya berbentuk layang-layang dengan panjang diagonal 19 cm dan 12 cm. Volume prisma jika tinggi prisma 11 cm adalah …A. cm3B. cm3C. cm3D. cm3Pembahasan→ V = Luas alas x Tinggi → V = Luas layang-layang x tinggi → V = 12 x d1 x d2 x tinggi → V = 12 x 19 cm x 12 cm x 11 cm = cm3Soal ini jawabannya soal 5Suatu prisma alasnya berbentuk segitiga dengan panjang sisi 3 cm, 4 cm dan 5 cm. Jika tinggi prisma 15 cm, volume prisma adalah …A. 90 cm3B. 200 cm3C. 250 cm3D. 300 cm3Pembahasan→ V = Luas alas x Tinggi → V = Luas segitiga siku-siku x tinggi → V = 12 x 3 cm x 4 cm x 15 cm = 90 cm3Soal ini jawabannya soal 6Diketahui volume prisma 450 cm3. Alas prisma berbentuk siku-siku dengan panjang sisi 5 cm, 13 cm, 12 cm. Tinggi prisma adalah …A. 12 cmB. 13 cmC. 14 cmD. 15 cmPembahasan→ V = Luas alas x Tinggi → V = Luas segitiga siku-siku x tinggi → 450 cm3 = 12 x 5 cm x 12 cm x Tinggi Prisma → Tinggi prisma = 450 cm35 cm x 6 cm = 15 cmSoal ini jawabannya soal 7Contoh soal volume prisma nomor 7Volume prisma gambar disamping adalah …A. cm3B. 960 cm3C. 720 cm3D. 480 cm3PembahasanDengan menggunakan rumus volume prisma diperoleh hasil sebagai berikut.→ V = Luas alas x Tinggi → V = 12 x 16 cm x 12 cm x 10 cm = 960 cm3Soal ini jawabannya soal 8Perhatikan gambar dibawah soal volume prisma nomor 8Jika luas permukaan prisma = 324 cm2, maka volume prisma adalah …A. 234 cm3B. 324 cm3C. 342 cm3D. 432 cm3PembahasanHitung terlebih dahulu tinggi prisma dengan menggunakan rumus luas permukaan prisma dibawah permukaan prisma = 2 x luas alas + keliling alas x tinggiLuas permukan prisma = 2 x 1/2 x AB x AC + AB + BC + AC x AD324 cm2 = 12 cm x 9 cm + 12 cm + 15 cm + 9 cm x AD324 cm2 = 108 cm2 + 36 cm x AD36 cm x AD = 324 cm2 – 108 cm2 = 216 cm2Tinggi AD = 216/36 = 6 cmVolume prisma dihitung dengan cara dibawah ini.→ V = Luas alas x Tinggi → V = 12 x AB x AC x AD → V = 12 x 12 cm x 9 cm x 6 cm = 324 cm3Soal ini jawabannya B.
Sepasangsisinya sama panjang, begitu pula dengan sepasang sisi lainnya. Untuk rumus volume tabung = luas alas x tinggi luas alas tabung berbentuk lingkaran, jadi luas lingkaran = phi x r^2 jadi vol tabung = p. Rumus Volume Limas Belah Ketupat Jika tinggi prisma 25 cm, volume prisma adalah. Rumus volume layang layang. L =
RumusPrisma - 8 images - mengenal bangun ruang kubus,
uTIif. 1iufmmdy15.pages.dev/8501iufmmdy15.pages.dev/5601iufmmdy15.pages.dev/5201iufmmdy15.pages.dev/6321iufmmdy15.pages.dev/81iufmmdy15.pages.dev/1581iufmmdy15.pages.dev/8831iufmmdy15.pages.dev/8011iufmmdy15.pages.dev/5071iufmmdy15.pages.dev/7871iufmmdy15.pages.dev/4431iufmmdy15.pages.dev/371iufmmdy15.pages.dev/5101iufmmdy15.pages.dev/1901iufmmdy15.pages.dev/412
rumus volume prisma layang layang